Example 728x250
HukumKriminal

Diduga Pelaku Geng Motor, Aniaya Remaja di Kota Cilegon

45
×

Diduga Pelaku Geng Motor, Aniaya Remaja di Kota Cilegon

Sebarkan artikel ini

Divisinews.online, Kota Cilegon, Banten |Telah terjadi seorang remaja yang diduga korban penganiayaan oleh sekelompok Geng Motor setelah diketahui dan dibuka Hp (Handphone) milik teman korban, hingga mengakibatkan tangan korban nyaris putus.

Example 325x300

Kejadian tersebut berlokasi di jalan kembar, Kelurahan Kotabumi, Kecamatan Purwakarta, Kota Cilegon, Jum’at (31/05/2024) Pukul 04.00 Wib.

Dari hasil laporan tersebut, Polsek Purwakarta, Polres Cilegon, dengan sigap mendatangi lokasi untuk melakukan olah TKP, dan pihak kepolisian mengamankan barang bukti senjata tajam.

Kemudian setelah diketahui korban bernama saudara Ibnu (18th) alamat, Link. Palas, Kelurahan Bendungan, Kecamatan Jombang, Kota Cilegon, dan kemudian membawa korban ke Rumah Sakit/Klinik untuk mendapatkan perawatan medis

Selanjutnya personel Piket Polsek Purwakarta, Polres Cilegon, mengumpulkan para saksi guna dilakukan penyelidikan selanjutnya. (*)

#polsek_purwakarta_

#polres_cilegon_

#polda_banten_

Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *